ODE to My Te2H
(Jum'at 28 January 2011 1400)
Alkisah dimulai sekitar 4 tahun yang lalu.....
Disaat Mata bertemu Mata
timbul perkenalan
Disaat hati bertemu hati
tumbuh persahabatan dan kasih sayang
disaat kening bertemu sajadah
disitu kita bersujud kepadaNya
disaat tubuh terbujur kaku
disaat wajah bertemu tanah
disanalah kita kembali kepada Nya
segala apa yg kita punya
segala apa yg kita miliki
segala apa yg kita damba
segala apa yg kita suka
segala apa yg kita sayangi
semua...semua kita tinggalkan
tinggallah apa yg menjadi bekal kita
bekal untuk menghadapNya
dulu kita tidak saling kenal
kemudian kita saling mengenal
dulu kita selalu berjumpa
kini kita kembali berpisah
seakan kita tdk saling kenal
wahai sahabat
kami berdoa untuk perjalananmu menuju pangkuanNya
beriring doa untuk segala kebaikan
berharap segala keburukanmu Dia maafkan
semoga Allah memberikan tempat terbaik untukmu
memasukanmu kedalam ummat Rosulullah yg mendpt syafaatnya
semoga para nabi para malaikat menyambut kedatanganmu
Semoga Alloh memaafkan segala dosa kami kepadamu
Kamipun memaafkan segala khilafmu
Selamat Jalan wahai Sahabatku
Selamat Jalan wahai Saudaraku
Selamat Jalan Teman
Innalillahi wainna ilaihi roji'un sesungguhnya kamipun akan menyusulmu, hanya waktu yang akan menunjukkan bagian2nya.
dari kami yang merindukanmu.....
Disaat Mata bertemu Mata
timbul perkenalan
Disaat hati bertemu hati
tumbuh persahabatan dan kasih sayang
disaat kening bertemu sajadah
disitu kita bersujud kepadaNya
disaat tubuh terbujur kaku
disaat wajah bertemu tanah
disanalah kita kembali kepada Nya
segala apa yg kita punya
segala apa yg kita miliki
segala apa yg kita damba
segala apa yg kita suka
segala apa yg kita sayangi
semua...semua kita tinggalkan
tinggallah apa yg menjadi bekal kita
bekal untuk menghadapNya
dulu kita tidak saling kenal
kemudian kita saling mengenal
dulu kita selalu berjumpa
kini kita kembali berpisah
seakan kita tdk saling kenal
wahai sahabat
kami berdoa untuk perjalananmu menuju pangkuanNya
beriring doa untuk segala kebaikan
berharap segala keburukanmu Dia maafkan
semoga Allah memberikan tempat terbaik untukmu
memasukanmu kedalam ummat Rosulullah yg mendpt syafaatnya
semoga para nabi para malaikat menyambut kedatanganmu
Semoga Alloh memaafkan segala dosa kami kepadamu
Kamipun memaafkan segala khilafmu
Selamat Jalan wahai Sahabatku
Selamat Jalan wahai Saudaraku
Selamat Jalan Teman
Innalillahi wainna ilaihi roji'un sesungguhnya kamipun akan menyusulmu, hanya waktu yang akan menunjukkan bagian2nya.
dari kami yang merindukanmu.....
No comments:
Post a Comment